Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

APEL GABUNGAN PERSIAPAN PENGAMANAN MALAM TAHUN BARU 2021

Gambar
Berita Terkini Flores Timur, Kamis tanggal 31 Desember 2020 pukul 15.15 Wita Polres Flores Timur laksanakan kegiatan Apel Gabungan dalam Rangka Persiapan Pengamanan dan Siaga Malam Pergantian Tahun 2020 ke Tahun Baru 2021.  Dalam Apel Gabungan yang di gelar tersebut seperti di saksikan Berita Terkini Flores Timur Sebagai inspektur Apel Dandim 1624/Flotim Letkol Czi Imanda Setyawan, S.T., M.I.P,  Bersama Kapolres Flotim AKBP I Gusti Putu Suka Arsa, S.Ik, Turut hadir dalam Apel tersebut: Pasi Ops Kodim 1624/Flotim Kapten Inf Kapten Inf Paulus Ibi Weking bersama Para Perwira Polres Flotim dan anggota pengamanan yang berjumlah 1 SST TNI, 3 SST Polri, 1 SST Sat Lantas Polres Flotim, 1 SST Pol PP Kab.Flotim, 1 SST Perhubungan Kab.Flotim.  Dalam Rangkaian kegiatan Apel gabungan tersebut penyampaian ataupun amanat yang diberikan oleh Dandim 1624 Flotim bersama Kapolres Flotim bahwa Dalam pelaksanaan Apel siaga malam pergantian tahun kita harus laksanakan sesuai dengan aturan yang ada. Dal

KAPOLRES FLOTIM BERSAMA DANDIM 1624 FLORES TIMUR PANTAU PENGAMANAN PERAYAAN IBADAH NATAL.

Gambar
Berita Terkini Flores Timur,  Larantuka 25 Desember 2020 Kapolres Flores Timur AKBP I GUSTI PUTU SUKA ARSA, S.I.K beserta Dandim 1624 Flores Timur LETKOL CZI IMANDA SETYAWAN,S.T., M.I.P. didampingi sejumlah Perwira Polres dan Kodim 1624 Terjun langsung kelapangan untuk melaksanakan pengecekan Personil pengamanan yang berada di pos pengamanan dan pos pelayanan Ops Lilin Turangga 2020 serta di beberapa tempat Ibadah Umat Kristiani melaksanakan Ibadah Natal baik pada malam Natal 24 Desember 2020 maupun pada hari Raya Natal 25 Desember 2020. Pengecekan ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengecek langsung anggotanya baik dari Polri dan TNI yang sudah di Tugaskan untuk melakukan pengamanan sebelum dan pada waktu pelaksaan Ibadah Natal. kesiap siagaan Personil yang berada di Pos pengamanan maupun Pos pelayanan serta personil yang bertugas sangat berguna untuk memberikan pelayanan dan pengamanan bagi masyarakat dalam melaksanakan aktifitas pada saat perayaan Natal dan Tahun Baru.   Dikutip

KAPOLRES FLOTIM HIMBAU MASYARAKAT JELANG PERAYAAN NATAL 2020 DAN TAHUN BARU 2021

Gambar
Berita Terkini Flores Timur Senin 22 Desember 2020. Kapolres Flores Timur AKBP I GUSTI PUTU SUKA ARSA, S.I.K Jelang Perayaan Natal dan Thun Baru 2021 mengeluarkan himbauan bagi seluruh masyarakat di wilayah Hukum Polres Flotim.  Orang Nomer satu di Polres Flotim menuturkan melalui Berita Terkini Flores Timur Agar Masyarakat di wilayah Hukumnya tidak Berkerumun dan membuat pesta atau acara Terlebih pada saat jelang perayaan Natal 2020 dan pergantian Tahun Baru 2021 Guna memutus rantai pemyebaran Covid-19. Himbauan ini disampaikan Kapolres Flotim karena pastinya pada saat Perayaan Natal dan terutama tutup tahun, pastinya banyak masyarakat yang berkerumun di pinggir jalan dan membuat acara atau pesta.  Putra Kelahiran Bali yang saat ini memimpin Korps Kepolisan Resor Flores Timur menegaskan, larangan yang di berikan terhadap masyarakat yang berkerumun di saat Perayaan Natal dan malam pergantian tahun baru dikarenakan pada saat ini penyebaran Covid-19 masih belum berakhir bahkan semak

APEL GELAR PASUKAN POLRES FLOTIM ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS JELANG PERAYAAN NATAL DAN TAHUN BARU

Gambar
Berita Terkini Flores Timur. Senin  21/12/2020 bertempat di Polres Flotim apel Gabungan atau biasa di sebut Gelar Pasukan di lakukan Oleh Polres Flotim bersama Kodim 1624 dan Pemerintah Daerah Flores Timur dalam rangka mengantisipasi gangguan Kamtibmas menjelang Perayaan Natal dan Tahun Baru 2021 di wilayah Hukum Polres Flotim. Gelar Pasukan menjelang Perayaan Natal dan Tahun Baru 2021 dengan Sandi Oprasi Lilin Turangga 2020 dipimpin Langsung Oleh Bupati Flores Timur Antonius Rubertus Gege Hajon, ST.   Dari pantauan Berita Terkini Flores Timur Gelar Pasukan yang di laksanakan Oleh Polres Flotim selain Bupati Flores Timur hadir juga Dandim 1624/Flotim Letkol Czi Imanda Setyawan, S.T., M.I.P, Kapolres Flotim AKBP I Gusti Putu Suka Arsa, S.I.k, Pasi Ops Kodim 1624/Flotim Kapten Inf Ibi Weking, Ketua PN Larantuka di Wakili oleh Indra Septiyani,S.H. Kasi Intel Kejaksaan Larantuka Taufik Tadjuddin,S.H, Kepala Syahbandar Larantuka Usman Laode, S.H Kepala PELNI Larantuka Best, Masianus Mila, S

POLRES FLOTIM SALURKAN BANTUAN BENCANA ALAM ERUPSI GUNUNG ILE LEWOTOLOK KAB. LEMBATA.

Gambar
  BERITA TERKINI FLORES TIMUR Jumat tanggal 04 Desember 2020 bertempat di Lapangan Polres Flotim orang nomer 1 di Kepolisian Resor Flores Timur AKBP I GUSTI PUTU SUKA ARSA S.I.K memimpin kegiatan Apel Sigap Bencana Alam Erupsi Gunung Ile Lewotolok Kab. Lembata. Apel yang langsung di pimpin oleh Kapolres Flotim ini adalah dalam rangka Penyerahan Bantuan Kemanusian yang di berikan oleh Yayasan Kemala Bhayangkari Polres Flotim dan Posko Bantuan Polres Flotim kepada Kapolres Flotim untuk di salurkan kepada korban bencana alam erupsi gunung ile lewotolok di Kab. Lembata. dan selanjudnya diserahkan kepada Waka Polres Flotim Kompol JAMALUDIN untuk di bawah dan di serahkan kepada Posko Bantuan Bencana Polres Lembata. Dalam Apel kegiatan tersebut juga di hadiri oleh seluruh Perwira dan Anggota Polres Flotim serta Bhayangkari Polres Flotim. Dalam liputan Berita Terkini Flores Timur pada saat apel tersebut secara simbolis bantuan kemanusian di serahkan oleh Ketua Bahayangkari Cabang Flores Timu